Toyota Grand New Avanza di Bogor
GRAND NEW AVANZA, RAJANYA MPV DIKELASNYA…!!!
Ungkapan seperti itu mungkin tidak berlebihan, memang Toyota Avanza dari pertama launcing 2014 sampai sekarang selalu merajai penjualan semua type mobil di Indonesia. Dan pada pertengahan Tahun ini, Toyota avanza merubah bentuk, memperbaiki performa serta interior dan eksterior, sehingga semakin merajai Mobil untuk segmen MPV di indonesia.Seperti apa sih Perubahannya, ayuk kita simak…
6 KEUNGGULAN UTAMA GRAND NEW AVANZA
- Pelanggan makin banyak Pilihan dengan Line up baru 1.3 Grand Veloz m/t dan 1.3 Grand Veloz at dan Pilihan Warna Baru. Grand New avanza sekarang ada varian baru, yaitu veloz dengan mesin 1.3nya, yang sebelumnya veloz hanya bermesin 1.5 . Dengan varian ini, masyarakat dapat memilih veloz dengan mesin 1.5 atau dengan 1.3 baik manual / matik.
- Kendaraan Lebih bertenaga dan Efesien dengan mesin DUAL VVT-i, Grand new avanza memakai mesin baru 1NR & 2NR, Dual VVT-i sehingga menghasilkan tenaga yang lebih baik, namun bisa menghemat bahan bakar sampai dengan 15% dari type sebelumnya.
- Percaya Diri dengan desain baru eksterior, Dengan Desain baru yang lebih futuristik dan model terkini, anda akan lebih percaya diri dan semakin memantapkan diri memilih mobil Grand New Avanza sebagai mobil idaman keluarga. ( Gambar ada diatas )
- Memanjakan Penumpang dengan Desain Baru interior dan Audio Canggih, Desain Interior Grand New avanza lebih mewah dari versi sebelumnya, dan Desain Interior New Veloz lebih mengedepankan sporty dengan nuanda hitam. serta Audio Full Toucsreen untuk type 1.5, Bluetooth untuk semua type ( kecuali type E ) dan USB aux untuk semua type.
- Tingkat Kenyamanan berkendara yang tingi membuat betah penumpang di dalam kabin. Dengan komponen yang lebih baik, tingkat kesenyapan kabin 19% lebih baik dari versi sebelumnya. Sehingga anda berkendara dengan Grand new Avanza akan semakin nyaman.
- Fitur Keselamatan paling lengkap dikelasnya, Standar Asean NCAP ( New Car Assessment Program ) Bintang 4. Yaitu seperti fitur baru dan pertama dikelasnya, antara lain Center Head Rest ( Baris ke2 ), 3 Point seat belt semua kursi, power window dengan jam protection pada sisi pengemudi, serta peringatan seatbelt penumpang depan. Dan ditambah Fitur baru di Grand New Avanza dan Grand New Veloz seperti Side Impact beam ( pengaman dari benturan samping ), ISOFIX untuk kursi bayi, ABS semua type serta Immobilizer ( Semua type, Kecuali type E 1.3 )
Dengan semua penyempurnaan Grand New Avanza, Pastikan anda memilikinya…..
UNTUK INFORMASI GRAND NEW AVANZA DI KOTA BOGOR, HUBUNGI :
YOSEP
SALES TOYOTA AUTO2000 BOGOR YASMIN
SMS/TELP 085701512000
WA 082325722000