Toyota New Agya

Informasi Toyota New Agya

 

Hari ini 07 April 2017 PT Toyota Astra Motor akan meluncurkan NEW AGYA yang menggendong mesin lebih besar, yakni 1.2 liter. Mesin tersebut sejatinya sama seperti miliki Calya. Kalau dilihat dari tampilan eksterior, yang tampak berubah adalah lampu depan yang tak lagi membulat, dan bentuk grill trapesium yang semakin melebar.
Kemudian untuk tampilan belakang, Toyota melakukan sedikit ubahan pada Agya TRD. Mereka memasang body kit add-on belakang yang berpadu reflektor. Di samping lampu belakang juga terdapat tambahan lampu (reflektor) sebagai aksesori untuk mempercantik tampilan.
Mereka rencana nya memakai jantung mekanis 1.2 liter berkode NR Engine with Dual VVT-i : 4 Silinder, 16 Valve, DOHC. Mesin tersebut sanggup menghasilkan daya 88 hp pada 6.000 rpm dan dorongan torsi sebesar 108 Nm pada 4,200 rpm.
Adapun fitur baru Agya 1.2 liter sebagai berikut:
Eksterior
1. Smoke Projector Headlamp (All)
2. LED Line Guide (All)
3. Auto Cut Off Lamp (All)
4. Smart Blinker (All)
5. LED Rear Lamp(All)
6. New Design TRD S Body Kit (Tipe TRD S)
7. 14 Inci Alloy Wheel (All) + Matchining (Tipe 1.2L)
8. Kaca Spion + Turn Signal Lamp (Kecuali Tipe E)
9. Side Visor (Kecuali Tipe E)
Interior
1. Audio Bluetooth + Steering Switch (Tipe 1.2L)
2. Kursi depan berdesain Semi Bucket (All)
3. Fabric Door Trim (Kecuali Tipe E)
Keselamatan
1. ABS (Tipe TRD S)
2. Immobilizer (Kecuali Tipe E)
3. Parking Sensor (Kecuali Tipe E)
4. Seatbelt 3 Point di semua kursi (All)
5. Seat Belt Warning + Buzzer (All)
6. 13 Inci Ventilated Disc Brake – Depan (All)
7. Side Impact Beam (All)
8. Isofix
Informasi lebih detail dan pemesanan
Hubungi :

YOSEP

SMS/TELP/WA

0857-0151-2000

0823-2572-2000

Telp
WhatsApp